Kenapa air laut rasanya asin ? Mungikin pertanyaan ini sering muncul di benak kita. Sebenarnya penyebab air lau itu asin karena air yang berasal dari daratan itu sendiri. Memang fenomena ini banyak di bingungkan oleh kita semua. Untuk itu kita akan membongkar fenomena aneh ini. Penasaran ?
Air laut asin, berasal dari daratan itu sendiri. Kenapa ? Karena air danau yang membawa garam-garam mineral yang berasal dari penguapan air laut itu sendiri. Jadi, lebih terperincinya begini. Air yang diuapkan dari laut akan membentuk awan. Lalu, pada saat itu terjadilah hujan. Nah... pada saat terjadinya penyerapan oleh tanah itu di keluarkan lagi menuju ke danau dengan membawa garam-garam mineral yang berhasil di bawa dari tanah tadi yang banyak menyerap garam-garam mineral.
Pada saat penguapan air laut, yang diuapkan hanyalah H20(air)nya saja sehingga garam-garam mineral yang tadi tidak dibawa oleh uap air tadi tidak ikut terbawa. Lalu mengapa air di laut lebih asin dari air di darat ? Begini, seperti yang kita ketahui permukaan laut di dunia ini lebih besar dari daratan sehingga laut lebih banyak menerima pasokan air dari daratan di seluruh penjuru. Itulah sebab mengapa air laut berasa asin.
Sumber : http://lintaszonabaca.blogspot.com/2011/05/kenapa-air-laut-rasanya-asin.html