1. Ares
Ares merupakan dewa perang dalam mitologi Yunani. Dalam mitologi Romawi ia dikenal dengan nama dewa Mars. Ia memiliki 2 pengawal, yaitu Phobos dan Deimos. Nama Mars menjadi salah satu planet yang dekat bumi dan memiliki 2 bulan, yang dinamai sesuai nama pengawalnya: Phobos dan Deimos. Nama bulan Maret merupakan persembahan baginya.
2. Lucifer
Lucifer adalah dewa perang, dia telah memenangkan perang selama 100 kali pertempuran, dia sangat dihormati karena dia lahir dari inti cahaya matahari. suatu hari dia mengkhianati TUHAN karena ingin sama seperti TUHAN. Pada akhirnya dia tetap tidak bisa menang melawan kebesaran TUHAN dan dijatuhkan dari surga dan menjadi iblis yang merupakan musuh utama dari TUHAN. Lucifer adalah iblis yang rupawan dan ahli musik, termasuk dansa.
3. Thor
Dewa perang atau nama lainnya Thor. Merupakan gambaran dewa dengan senjata palu dan mengenakan sayap burung pada bagian kepalanya.
4. Tyr
Dewa perang bangsa Nordik, penguasa hari selasa. (Tuesday berasal dari kata Tyr's day)
5. Huitzilopochtli
Huitzilopochtli adalah dewa nasional Aztek dan dia adalah Dewa Perang dan Dewa Matahari. Dia menuntut darah manusia. Di hari-hari perayaan ibadah, para korban dirobek dadanya dan direnggut jantungnya untuk dipersembahkan kepada sang Matahari (Huitzilopochtli), dan lalu dilemparkan ke dalam api. Tubuh korban lalu dilempar ke tangga kuil dan bergulir ke bawah, lalu dipotong-potong dan dimakan. Kulitnya digunakan sebagai baju perayaan agama.
6. Odin
Dalam Mitologi Nordik, Odin adalah pemimpin para Dewa. Namanya konon berasal dari kata "óðr" (baca: Odhr), yang berarti "perangsang", "kemarahan", dan "puisi". Sebagai pemimpin para Dewa, ia memiliki banyak peran: Dewa kebijaksanaan, Dewa perang, Dewa pertempuran, dan Dewa kematian.
7. Guan Yu
Guan Yu adalah dewa perang dari cerita Romance of Three Kingdoms. ksatria gagah berani yang namanya diabadikan sebagai simbol keberanian dan kemenangan. Sampai-sampai goloknya pun menjadi legenda dan simbol keperkasaaan. Seorang jenderal terkenal dari Zaman Tiga Negara. Guan Yu dikenal juga sebagai Kwan Kong, Guan Gong, atau Kwan Ie, dilahirkan di kabupaten Jie, wilayah Hedong. Ia bernama lengkap Guan Yunchang atau Kwan Yintiang. Guan Yu merupakan jenderal utama Negara Shu Han. Guan Yu itu juga sering disebut Dewa Perang, meskipun memang pada kenyataanya dia adalah seorang Jendral Perang.
Sumber
Download Games | Komik | Software | Baca Artikel Pilihan
Blog Archive
-
▼
2011
(895)
-
▼
Juni
(49)
- 10 Karakter Orang Tua yang Terkeren di Dunia Game
- Kata-kata yang ternyata adalah singkatan
- 10 Karakter game dengan desain terburuk
- 10 Peristiwa Paling Mengerikan di Dunia
- Kisah The Nine Unknown Men - Perkumpulan rahasia t...
- Unik ! Bakteri ini minum kopi !
- Cara mengisi waktu luang saat berlibur
- 10 Rumah Pohon Yang Luar Biasa dan Unik
- Spesies Baru ! Cacing Ini Mampu Hidup Di Kedalaman...
- NASA Temukan Planet kembaran bumi
- Kenapa air laut rasanya asin ?
- Banyak Situs Purbakala Ditemukan Berkat Google
- Lokasi Bumi Di Alam Semesta
- Bakteri Saling Mengorbankan Diri Hadapi Gempuran Obat
- Pesawat Masa Depan Dengan Dinding Transparan
- 9 Fakta Unik Tentang Ilmu Pengetahuan
- Ilmuwan Menemukan Cara Membaca Pikiran Manusia
- Asal Usul April Mop
- Sejarah MayDay
- 7 Dewa Perang Paling Terkenal
- Pohon Yang Dapat Berjalan
- Aneh Kepunahan Burung Memicu Hilangnya Bunga
- Gunung-gunung yang disucikan dunia
- Ciri-ciri Pelat Nomor Tiap Negara
- Apa yang Terjadi Saat Seorang Sedang Koma?
- 10 Fakta Tentang Tsunami
- 4 Kisah Sedih Dibalik Legenda IT
- Inilah Gunung yang Disulap Menjadi Istana Oleh Kai...
- Fakta menarik tentang Johnny Depp
- Makanan dan minuman yang membuat tulang menjadi rapuh
- Kata-kata yang tidak ada dalam bahasa Inggris
- Mengapa semut berhenti sejenak jika bertemu dengan...
- Arti warna bendera dalam balapan
- 10 Penemuan NASA Yang Kita Gunakan Sehari-Hari
- Kata-kata mutiara spongebob dan patrick
- 10 Ikan tercantik di dunia
- Pulpen-pulpen unik dan kreatif
- Seni grafiti pada mobil
- Award Keempat "Fuera de Juego"
- Where The Children Sleep
- Akibat terlalu banyak bermain game
- 10 Hewan dengan bentuk terimut di dunia
- 9 Orang yang pernah dibesarkan oleh binatang
- 5 Pesepakbola tertinggi di dunia
- Miniatur kantor yang terbuat dari kertas
- 10 Pemain sepakbola bertalenta dari tanah Papua
- Ciri-ciri orang yang sering begadang
- 7 Bajak Laut Terhebat Di Dunia
- 7 Keajaiban Dunia Kuno
-
▼
Juni
(49)
7 Dewa Perang Paling Terkenal
21.00
Faris Farhan
0 Comments
Diberdayakan oleh Blogger.